Pupuk Tunggal DAP yang berbentuk butiran granul berwarna coklat muda dan hitam yang mengandung unsur hara Nitrogen 18% dan Phosphate 46%, mampu memacu pertumbuhan akar, pembentukan bunga dan meningkatkan kualitas buah sehingga hasil panen lebih optimal
Manfaat & Keunggulan
Spesifikasi
PETUNJUK PENGGUNAAN
Manfaat & Keunggulan
Merangsang pembentukan akar
Memicu pertumbuhan tunas, batang dan daun
Mempercepat pembentukan bunga
Menahan kerontokan bunga
Meningkatkan ukuran buah
Berperan dalam proses pembentukan klorofil
Meningkatkan kekuatan tanaman
Spesifikasi
Kandungan :
N (Nitrogen) 18%
P2O5 (Phosphate) 46%
Warna :
Coklat Muda & Hitam
Bentuk :
Granul
Kemasan :
Karung 50 Kg
PETUNJUK PENGGUNAAN
Ditaburkan disekitar tanaman sesuai dengan dosis yang dianjurkan